Binatang terhebat didunia ( Water Bear )

fakta yang menunjukan kehebatan Water Bear :
1. binatang ini bisa bertahan di dalem es dengan suhu -230 derajat celcius
2. binatang ini bisa bertahan di suhu 150 derajat celsius
3. binatang ini bisa bertahan 1000x radiasi nuklir dari mahluk biasa
4. binatang ini ga perlu aer selama 120 tahun
5. binatang ini bisa hidup DI LUAR ANGKASA
mrk hidup dimana2, dari pegunungan himalaya, sampe laut kedalaman 4000m bahkan di kutub utara pun ada
kenapa namanya waterbear?
karena bentuknya lucu kayak beruang, punya kaki, cakar, dan mata dan warnanya kayak permen yupi yang bentuknya boneka beruang warna warni yang disukai anak anak :3
binatang ini 99% badannya air
pernah di test, hewan ini bisa hidup di dalam kopi panas, nitrogen cair, air mendidih dan di cairan radioaktif. hasilnya? hewan ini ga ngapa2
Sumber : www.wikipedia.org

0 komentar to "Binatang terhebat didunia ( Water Bear )"

Posting Komentar

Followers

About This Blog

Web hosting for webmasters